Jakarta, CNBC Indonesia – Penjualan mobil di awal tahun 2024 mengalami penurunan tajam dibandingkan awal 2023 silam. Penjualan mobil di RI pada kuartal I tahun 2024 hanya 215.069 unit dan turun 23,77% dibanding Januari-Maret 2023 yang mencapai 282.125 unit.
Lantas bagaimana dengan nasib sektor otomotif dengan pelemahan rupiah dan kondisi geopolitik yang berkecamuk?
Selengkapnya saksikan dialog Savira Wardoyo bersama Ketua Bidang Hubungan Pemerintah II APPI Ristiawan Suherman dalam program Autobizz CNBC Indonesia, Selasa (23/04/2024).
Saksikan live streaming program-program CNBC Indonesia TV lainnya di sini